top of page

Screw

Screw atau Sekrup digunakan di setiap peralatan yang kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari, baik itu televisi, microwave, furnitur, atau sepeda.

Lebih cepat dengan WhatsApp

0818-0784-1223 atau Kirim Email

Hex Lag Screw

Sekrup kayu besar. sering digunakan untuk kayu dengan Kunci kepala Hexagonal. Lag Screw lebih dalam dan lebih tajam daripada Screw / skrup biasa karena dirancang untuk mendorong & mengencangkan kayu tanpa menggunakan mur.

Tapping Screw

Digunakan untuk semua jenis material termasuk kayu, plat besi tipis. Tersedia dalam 2 jenis material yaitu stainless dan besi galvanis. Memiliki 3 jenis kepala, yaitu: Kepala Bulat (Pan Head), Payung (Truss Head), Rata (Flat Head). Berbeda dengan Machine Screw, Tapping Screw memiliki ulir yang lebih kasar dan ujung yang lancip guna menembus material yang lebih lunak.

Roofing Screw

Digunakan untuk mengencangkan struktur logam. Terbuat dari baja karbon atau baja tahan karat. Dapat digunakan untuk aplikasi logam, plastik dan fiberglass. sekrup yang berbeda dapat digunakan untuk struktur logam dan kayu.

Self Drilling Screw

Berfungsi sebagai mata bor yang mebuat lubang selama pemasangan. Sekrup ini umum digunakan untuk pengeboran cepat pada logam dan kayu.

Wafer Head Screw

Pengencang titik bor untuk memasang profil drywall satu sama lain yang menyediakan permukaan penahan yang besar atau untuk pemasangan aksesori pada struktur baja dengan ketebalan hingga 2,5 mm. dalam sistem langit-langit tersembunyi, sekrup ini digunakan untuk mengencangkan saluran furring ke saluran utama dengan obeng.

Gypsum Screw / Drywall Screws

Mengamankan lembaran drywall atau sebagian lembaran drywall ke tiang kayu atau logam. Sekrup ini dapat di gunakan sebagai pengganti paku.

Viser

Slot berbahan plasti / nylon yang di gunakan di dalam lubang tempok / kayu dengan tujuan mengencangkan skrup yang akan di pasang.

bottom of page